Diangkat dari novel laris karya Yann Martel, film ini mengisahkan tentang Pi Patel, anak seorang penjaga kebun binatang. Hidup miskin di Pondicherry, India, mereka mencoba peruntungan dengan hijrah ke Kanada dengan menumpang kapal pengangkut barang. Kerusakan kapal membuat Pi terdampar di tengah Samudra Pasifik dengan seekor zebra, hyena, orang utan, dan macan bernama Richard Parker. Mereka berusaha bertahan hidup di tengah ganasnya lautan.
Release:
Language:English, हिन्दी, 日本語, Français, தமிழ், 普通话
Budget:$ 120.000.000,00
Revenue:$ 609.016.565,00
Director:Ang Lee
Cast:Adil Hussain, Amarendran Ramanan, Andrea Di Stefano, Ayaan Khan, Ayush Tandon, Elie Alouf, Gautam Belur, Gérard Depardieu, Hari Mina Bala, Irrfan Khan, James Saito, Jun Naito, Mohd Abbas Khaleeli, Padmini Ramachandran, Rafe Spall, Shravanthi Sainath, Suraj Sharma, T.M. Karthik, Tabu, Vibish Sivakumar, Wang Bo-Chieh